Kali ini saya akan berbagi tutorial cara flashing xiaomi redmi 5a menggunakan metode download karena bootloader masih terkunci. untuk mengetahui bootloader sudah terbuka atau belum dalam ke adaan bootloop kita bisa cek menggunakan minimal adb fastboot untuk memastikan terbuka atau belum bootloader nya. bisa ketikan perintah ini setelah minimal adb fastboot di install. (fastboot oem device-info) tanpa tanda kurung.
untuk cara ini bisa di gunakan untuk kasus di bawah
mati total di karenakan software
stuck logo mi
sering restart sendiri
bootloop/loading terus
lupa pola/sandi
menghapus semua data di hp
muncul iklan/menginstal aplikasi sendiri
otomatis mengganti rom distributor
otomatis mengganti rom abal abal
!!WARNING, perlu di ingat tutorial ini akan menghapus semua data di handphone nya dan kembali ke setelan pabrik.
untuk bahan flashing nya bisa di download di link bawah terlebih dahulu & untuk driver jika belum pernah menginstal driver Qualcomm. wajib install pastikan ada koneksi internet di laptop biar gampang ada driver masuk otomatis menginstal, Download driver Qualcomm 32bit & 64bit sesuai laptop nya
Untuk file yang tertular virus google. yang belum tau cara download file tertular virus bisa KLIK
Mungkin itu saja semoga bisa membantu & bermanfaat & jangan lupa like and subscribe untuk mendapatkan notifikasi video terbaru dari saya dengan subscribe kamu suprot channel ini untuk upload video selanjutnya.
Blog Bambang Servis Hp
YouTube Channel
0 comments
Post a Comment